Image of Reformasi kedua: melanjutkan estafet reformasi

Text

Reformasi kedua: melanjutkan estafet reformasi



Buku ini dengan tajam melakukan identifikasi situasi problematik pada tataran makropemerintahan pusat dari aspek politik, hukum, dan administrasi. Analisis berfokus pada arah pertumbuhan pembangunan administrasi di Indonesia, pengaturan administrasi pemerintahan, dan peningkatan profesionalisme aparatur pelayanan publik. Inilah jalan baru reformasi administrasi di Indonesia. Penulis menyoroti praktik pemerintahan daerah saat ini sarat dengan inkonsistensi Pusat dalam menyelenggarakan otonomi daerah; inkompetensi Daerah dalam menyelenggarakan pelayanan publik di tingkat lokal; pemekaran daerah yang tak terbendung tanpa evaluasi kemajuan daerah hasil pemekaran; penyelenggaraan pilkada yang terlampu mahal secara finansial dan sosial; penerbitan peraturan daerah (perda) yang masif tanpa sinkronisasi; serta kerusakan dan eksploitasi sumber daya akibat penyalahgunaan kewenangan pemerintah pusat dan daerah dalam transaksi ekonomi-politik dengan pemilik modal domestik dan asing. Buku ini mengemukakan suatu model hubungan antara Pusat dan Daerah di Indonesia yang mengarah pada pengimbangan antara arus sentripetalisme dan sentrifugalisme.


Ketersediaan

14001151320.9598 Pra rTersedia
14001152320.9598 Pra rTersedia
14001153320.9598 Pra rTersedia
14001154320.9598 Pra rTersedia
14001155320.9598 Pra rTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
320.9598 Pra r
Penerbit Salemba Empat : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xxvi, 232p.; ilus.; 23cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-17492-7-5
Klasifikasi
300
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this