Image of Efisiensi, sistem, dan prosedur kerja

Text

Efisiensi, sistem, dan prosedur kerja



Dalam suatu organisasi terdapat sistem kegiatan dari sekelompok orang untuk mencapai tujuan. Tujuan akan tercapai dengan efisien apabila kegiatan bagi berlakunya suatu sistem adalah harus terdiri dari subsistem yang saling berinteraksi untuk diatur melalui prosedur kerja yang pasti. Sedangkan teknis Pelaksanaannya memerlukan metode pengerjaan yang tepat.

Buku ini membahas mengenai efisiensi dalam organisasi, sistem dalam organisasi, sistem informasi bagi pimpinan, sistem persediaan dan harga sembako, dan sistem pajak progresif. Dalam buku ini dibahas pula tentang prosedur kerja, metode kerja, dan penyederhanaan kerja, sehingga akan dapat meningkatkan efisiensi kerja. Pada bagian akhir buku ini juga dibahas tentang buku pedoman kerja yang dapat dijadikan pegangan dalam pemikiran mengenai penyusunan struktur organisasi dan penyempurnaan tata kerja.

Buku Efisiensi, Sistem, dan Prosedur Kerja ini perlu dibaca oleh mahasiswa dan para pelaku dalam organisasi kerja pemerintah maupun swasta, juga bagi Anda yang ingin mencapai efisiensi kerja secara optimal.


Ketersediaan

12003409658.306 Sya eTersedia
12003410658.306 Sya eTersedia
12003411658.306 Sya eTersedia
12003412658.306 Sya eTersedia
12003413658.306 Sya eTersedia
12003414658.306 Sya eTersedia
12003415658.306 Sya eTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
658.306 Sya e
Penerbit Bumi Aksara : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
viii, 93 p.; 23 cm.
Bahasa
ISBN/ISSN
979-526-873-2
Klasifikasi
306.36
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this