Detail Cantuman
Advanced SearchText
Tanya jawab pengembangan kurikulum dan materi pembelajaran
Buku tanya jawab ini menjelaskan sejarah perkembangan kurikulum di Indonesia, mulai dari rencana pelajaran 1947 sampai dengan kurikulum yang kemudian di kenal dengan kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP). Buku ini juga menjelaskan tentang proses penyusunan kurikulum, mulai dari terbitnya permendiknas (peraturan menteri pendidikan nasional) tentang delapan standar nasional pendidikan, sampai dengan penyusunan silabus dan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP). KTSP disusun oleh sekolah dengan melibatkan semua pemangku kepentingan di satuan pendidikan sekolah, termasuk melibatkan peras komite sekolah. Silabus disusun oleh sekolah dan dapat melibatkan KKG (kelompok kerja guru), sebagai forum kegiatan guru-guru sekolah dasar.
Buku ini sengaja disusun dalam bentuk tanya jawab, dengan maksud untuk memudahkan para guru dalam menemukan jawaban atau jalan keluar ketika mereka menghadapi masalah dalam pelaksanaan tugasnya sebagai guru.
Ketersediaan
12002067 | 375.001 Sup t | Perpustakaan Pascasarjana | Tersedia |
12002068 | 375.001 Sup t | Tersedia | |
12002069 | 375.001 Sup t | Tersedia | |
12002070 | 375.001 Sup t | Tersedia | |
12002071 | 375.001 Sup t | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
375.001 Sup t
|
Penerbit | Bumi Aksara : Jakarta., 2012 |
Deskripsi Fisik |
xx, 202 p.; 21 cm.
|
Bahasa | |
ISBN/ISSN |
978-979-010-391-7
|
Klasifikasi |
375.001
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain