Image of Menelusuri ruang batin Al-Qur'an

Text

Menelusuri ruang batin Al-Qur'an



Buku ini untuk memperkenalkan kepada pembaca tentang wacana yang berkembang di kalangan para penafsir Al-Qur`an, khususnya pandangan Thabathaba’i dan seputar seluk beluk tafsir esoterik. Dengan karakter bahasa yang multi-interpretatif , dan dengan indahnya penulis menggambarkan Al-Qur`an di atas karakteristiknya, bagaikan intan yang setiap sudutnya memancarkan cahaya yang terpancar dari sudut-sudut lainnya. Dalam sudut pandang tertentu justru itulah yang menjadikan Al-Qur`an berbeda dengan kitab-kitab konvensional dan sekaligus menjadikannya tetap aktual dan mudah di terapkan dalam berbagai kondisi dan tempat. Hal itu mengindikasikan keberhasilan mereka dalam merumuskan ilmu yang dapat mengantarkan seseorang pada derajat keimanan dan keislaman.


Ketersediaan

12000450297.122 Anw mTersedia
12000451297.122 Anw mTersedia
12000452297.122 Anw mRuang PengolahanTersedia - Warehouse
12000453297.122 Anw mTersedia
12000454297.122 Anw mRuang PengolahanTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
297.122 Anw m
Penerbit Erlangga : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
vii, 340 p.; ilus.; 21 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-075-842-1
Klasifikasi
297.122
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this