Image of Panduan membuat robot virtual menggunakan arduino dan scractch

Text

Panduan membuat robot virtual menggunakan arduino dan scractch



Dengan menggunakan software Scratch, pemahaman pemrograman dapat dipelajari dengan cara yang simple. Drag dan drop, menjadi salah satu teknik dalam menggunakan software ini. Sehingga tidak perlu khawatir apabila kode pemrogramannya. Software Scratch juga dilengkapi dengan media gambar, dan suara, sehingga,pada software ini juga kamu bisa buat animasi, game, bahkan dapat mengendalikan robot secara Virtual dan Aktual. Buku ini telah dilengkapi tutorial step by step agar paham mengoperasikan software tersebut karena buku ini tidak menyajikan teori yang berat, alias hanya menjelaskan metode yang praktis untuk belajar robot. Buku ini juga telah dilengkapi dengan CD yang berisi software pendukung tutorial ini. Semoga bermanfaat! Maju terus untuk mengembangkan teknologi Robotika Indonesia.


Ketersediaan

M230095Perpustakaan PascasarjanaTersedia
M230096Perpustakaan PascasarjanaTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
692.892 MAD p
Penerbit Andi : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
xiv. 258 hlm; 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-29-9998-3
Klasifikasi
692.892
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Ed. 1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this