Image of Analisis jaringan komunikasi : strategi baru dalam penelitian ilmu komunikasi dan ilmu sosial lainnya

Text

Analisis jaringan komunikasi : strategi baru dalam penelitian ilmu komunikasi dan ilmu sosial lainnya



Metode Analisis Jaringan Komunikasi (Communication Network Analysis) merupakan salah satu metode yang kini berkembang pesat dan banyak digunakan akhir-akhir dalam penelitian atau studi Ilmu Komunikasi atau ilmu sosial lainnya. Metode ini mempunyai pendekatan yang berbeda dengan metode lain seperti survei dan eksperimen. Metode Communication Network Analysis (CNA) ini memfokuskan pada data mengenai relasi, konteks relasi, dan posisi aktor dalam struktur sosial. Penelitian jaringan lebih menekankan pada aktor dan relasi di antara aktor. Penekanan pada data aktor dan relasi ini akan memberikan gambaran mengenai proses terbentuknya fenomena atau peristiwa komunikasi dan aktor yang menentukan dalam struktur komunikasi.

Referensi penting ini merupakan pengantar awal dalam memahami metode jaringan komunikasi. Diharapkan melalui buku ini pembaca dapat mengenal secara ringkas metode jaringan komunikasi. Bagian penting substansi isi buku ini menguraikan konsep dasar dan metode jaringan komunikasi—mulai dari desain penelitian, populasi dan penarikan sampel, pengumpulan data hingga perhitungan statistik. Dalam buku ini dilengkapi pula dengan tutorial penggunaan UCINET —salah satu perangkat lunak metode jaringan komunikasi yang paling banyak dipakai pada masa kini; serta studi kasus analisis jaringan komunikasi menggunakan data dokumen.


Ketersediaan

16000085302.2 Eri aTersedia
16000086302.2 Eri aTersedia
16000087302.2 Eri aTersedia
16000088302.2 Eri aTersedia
16000089302.2 Eri aTersedia
M4517302.2 Eri aPerpustakaan PascasarjanaTersedia
M4518302.2 Eri aPerpustakaan PascasarjanaTersedia
21002368302.2 Eri aPojok Baca FISIPTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
302.2 Eri a
Penerbit Prenadamedia Group : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xvii, 432 hlm. : ilus. ; 24 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-1186-48-0
Klasifikasi
302.2
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this