Detail Cantuman
Advanced SearchText
Bahasa Indonesia dalam berbagai perspektif-dilengkapi dengan teori, aplikasi dan analisis penggunaan bahasa Indonesia saat ini
Bahasa Indonesia sebagai bahasa terpenting di bumi Indonesia semakin hari harus semakin dikokohkan keberadaannya. Hadirnya beberapa kasus yang meradang bahasa membuat pengawasan dan rasa memiliki bahasa harus semakin ditingkatkan. Kasus Cia-Cia yang mengagetkan dunia internasional dan Indonesia sungguh merupakan potret keprihatinan. Maraknya penggunaan bahasa Inggris di sekolah-sekolah RSBI dan SBI juga menjadi potret menegangkan sebagai warga negara yang mengaku ‘menjunjung bahasa persatuan bahasa Indonesia”. Rasa memiliki bahasa, tentu harus diiringi dengan segala hal yang tercakup dalam budaya, misalnya sastra, sistem kehidupan, dan lain-lain. Bahasa sebagai media terpenting dalam pembangunan komunikasi tentu mempunyai makna yang sangat dalam. Hal ini disebabkan peran bahasa yang demikian besar karena mampu membentuk karakter bangsa, sebagai media pengembangan sastra dan budaya, media analisis, serta media komunikasi baik dalam media cetak maupun elektronik. Pembaca juga diharapkan mampu menyusun tulisan ilmiah dengan memperhatikan ejaan yang disempurnakan.
Buku ini membimbing dan memacu pembaca untuk dapat menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar, baik dalam bentuk lisan maupun tertulis, baik dalam suasana formal maupun nonformal. Buku ini Iengkap dengan informasi fungsi bahasa Indonesia, kebijakan terhadap bahasa Indonesia sampai dengan kasus-kasus kekinian yang melemahkan posisi bahasa Indonesia. Guru, mahasiswa, dosen, dan para pemerhati bahasa dapat memanfaatkan buku ini karena buku ini disajikan dengan melihat bahasa dari berbagai perspektif. Dengan membaca buku ini akan diperoleh informasi tentang berbagai hal tentang bahasa, termasuk etika dan tata cara berbicara di depan publik.
Ketersediaan
14002207 | 499.221 Pam b | Tersedia | |
14002208 | 499.221 Pam b | Tersedia | |
14002209 | 499.221 Pam b | Tersedia | |
14002210 | 499.221 Pam b | Tersedia | |
14002211 | 499.221 Pam b | Sedang Dipinjam (Jatuh tempo pada2017-03-03) |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
499.221 Pam b
|
Penerbit | Andi : Yogyakarta., 2012 |
Deskripsi Fisik |
xvi, 236p.; 23cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-979-29-3426-7
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain