Detail Cantuman
Advanced SearchText
Komunikasi: teori dan praktik (komunikasi dalam kehidupan kita)
Semua hidup melibatkan komunikasi. Kita berkomunikasi dengan diri sendiri ketika sedang mengembangkan ide, mendorong diri sendiri untuk menghadapi tantangan, dan melatih cara-cara untuk mendekati seseorang dalam sebuah isu yang sulit. Kita berkomunikasi dengan orang lain untuk membangun dan mempertahankan hubungan personal, melakukan pekerjaan dan memajukan karier, berhubungan dengan teman-teman dan bertemu dengan orang-orang baru secara online, dan berpartisipasi di dalam segala aktivitas sosial dan sipil. Buku Komunikasi: Teori dan Praktik dirancang untuk membantu kita dalam memahami bagaimana komunikasi bekerja di dalam kehidupan personal, profesional, dan sosial. Komunikasi merupakan kunci hidup efektif.
Ketersediaan
14001003 | 302.2 Woo k | Tersedia | |
14001004 | 302.2 Woo k | Tersedia | |
14001005 | 302.2 Woo k | Tersedia | |
14001006 | 302.2 Woo k | Tersedia | |
14001007 | 302.2 Woo k | Sedang Dipinjam (Jatuh tempo pada2024-11-18) |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
302.2 Woo k
|
Penerbit | Salemba Empat : Jakarta., 2013 |
Deskripsi Fisik |
xxxii, 572p.; ilus.; 28cm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-855-585-2
|
Klasifikasi |
300
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain