Image of 101 tips dan ide membimbing spiritualitas anak

Text

101 tips dan ide membimbing spiritualitas anak



Mempunyai generasi yang saleh adalah sebuah cita-cita yang tinggi bagi setiap orangtua. Tetapi itu tidak gampang. Di butuhkan ilmu dan usaha yang sungguh-sungguh dari orangtua. Di samping itu, orangtua juga harus memahami betul kondisi psikologis mereka sehingga bisa masuk dan melebur ke dalam dunia mereka dengan lebih arif dan bijaksana.

Buku ini menyajikan 101 tips dan ide bagaimana sebenarnya dan seharusnya membimbing spiritualitas anak. Dengan bahasa yang lugas dan apik, penulis akan mengajak orangtua untuk mengetahui apa saja yang seharusnya diajarkan kepada anak-anaknya? Bagaimanakah caranya agar cita-cita luhur tersebut dapat berhasil? Temukan jawabannya dalam buku ini.


Ketersediaan

140006882x7.321 Azz 1Tersedia
140006892x7.321 Azz 1Tersedia
140006902x7.321 Azz 1Tersedia
140006912x7.321 Azz 1Tersedia
140006922x7.321 Azz 1Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
2x7.321 Azz 1
Penerbit Darul Hikmah : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
100p.; 20cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-25-4596-8
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this